Kaya lu dah bener aja, Son!

“Kaya lu dah bener aja!” Kalimat di atas adalah bunyi sebuah pesan singkat dari seorang teman yang masuk ke HP saya. Isinya sengaja saya potong, biar fokus pada apa yang ingin saya bagi ke teman-teman. Bermula dari sebuah obrolan yang awalnya hanya haha-hihi nggak jelas. Dan berakhir dengan pesan singkat seperti di atas. Memang sih, … Lanjutkan membaca Kaya lu dah bener aja, Son!

Membahagaikan tidak selalu harus dengan memberi kelimpahan materi

“Membahagaikan tidak selalu harus dengan memberi kelimpahan materi, Anakku. Materi memang menjadi prasyarat kenyamanan hidup, tapi tidak bisa dijadikan tolok ukur kebahagiaan” Aku takzim menyimak perkataan pria setengah baya di depanku. Ada gelombang kesadaran yang tiba-tiba menyeruak begitu saja di kepala. Membuat kedua mataku seketika panas. Tapi aku hanya bisa mengusap-ngusap ujung hidung yang tidak … Lanjutkan membaca Membahagaikan tidak selalu harus dengan memberi kelimpahan materi

Malam Ini

Alhamdulillah. Malam datang menjelang. Entah ini malam ke berapa yang aku nikmati dan lupa untuk aku syukuri. Sepertinya terlalu banyak malam yang terlewatkan hanya dengan keluh kesah berkepanjangan. Ah, sungguh buruk sekali perangaimu, Son! Tuhan, di malam ini, syukur alhamdulillah aku bisa mengingat-Mu, meski kutahu, itu pun merupakan bagian dari nikmat nikmat-Mu pula. Malam dengan … Lanjutkan membaca Malam Ini

Masih terus mencari

Masih terus mencari, apa arti hidup ini. Ah, sungguh kasihan sekali. Di rentang waktu yang sudah lebih dari sepertiga usia nabi, kau masih saja terus mencari. Sampai kapan kau akan mencari? Hemmmm… yang aku aku tahu, hidup bukan untuk mengeluh. Karena, seburuk apapun yang terjadi, semua itu atas izin dari-Nya. Apa pula yang ingin kau … Lanjutkan membaca Masih terus mencari

Menulislah!

Menulis lah. Karena menulis akan melegakan hatimu. 🙂 Sepagi ini, tak baik membuat keadaan ini semakin sulit. Awalan yang buruk. Kenapa tak kau coba membuatnya menjadi sedikit lebih baik, tak melulu mencari hitamnya, mencerca buruknya, tapi, coba lah sekali waktu kau lihat sisi baiknya, kau nilai dari segi positifnya. Karena sesungguhnya, selalu ada dua sisi … Lanjutkan membaca Menulislah!